Resep Cara Untuk Membuat Kare Kepiting(khas jatim)

Resep Cara Untuk Membuat Kare Kepiting (khas jatim) - Baiklah kini kita akan membahas tentang resep cara untuk membuat kare kepiting (khas jatim). Siapa sangka jenis masakan ini sangat terkenal di Jawa Timur dan sangat banyak penggemar jenis makanan yang berbahan dasarakan Kepiting segar ini. Dari pada penasaran berikut resep dan cara membuatnya.


Berikut resep cara untuk membuat kare kepiting (khas jatim) :
Bahan :
  •  3 ekor kepiting.
  •   1/4 buah kelapa.
  •   3 sendok makan minyak goreng.
Bumbu yang dihaluskan :
  •   1 helai daun salam.
  •   ½ ruas jari jahe.
  •   1 ruas jari kunyit.
  •   1/2 sendok teh bawang putih.
  •   1 ruas jari laos.
  •   2 sendok makan bawang merah.
  •   2 buah kemiri.
  •   1 sendok makan garam.
  •   ¼ sendok teh terasi.
  •   3 buah lombok merah.
  •   1 sendok makan air asam.
Cara membuat Kare Kepiting (Jawa Timur) :
  1.   Pertama cuci kepiting hingga bersih, belah menjadi dua bagian.
  2.   Haluskan bumbu-bumbu kecuali daun salam, sereh, laos.
  3.   Parut kelapa, kemudian buatlah santan dari buah kelapa tersebut kira-kira 1 ½ gelas.
  4.   Tumislah bumbu-bumbu tadi, tuangkan santan dan didihkan hingga aromanya terasa.
  5.   Masukkan kepiting, rebuslah hingga masak.
Demikian Artikel yang saya buat ini, jika anda penasaran patut anda coba.
Terimakasih.

Resep Rahasia

Resep Masakan Update Terus